Monday, October 17, 2016

Installasi Xampp Pada Ubuntu

Tugas 5 : Manajemen Jaringan dan Server

Nama : Ketut Arif Suidiantara
NIM : 1519551008

Universitas Udayana
Fakultas Teknik
Teknologi Informasi

Managemen Jaringan dan Server
I Putu Agus Eka Pratama, ST. MT.





1.   Download terlebih dahulu xampp untuk Linux
Berikut adalah link downloadnya
xampp 32 bit
https://www.apachefriends.org/xampp-files/5.6.3/xampp-linux-5.6.3-0-installer.run
xampp 64 bit
https://www.apachefriends.org/xampp-files/5.6.3/xampp-linux-x64-5.6.3-0-installer.run 

2. Kemudian masuk lokasi dimana file xampp yang sudah di download tersimpan (pastikan file berekstensi *.run)
  
3.   Kemudian buka Terminal, kemudian masukan kode di bawah ini :
cd Downloads

ls
 
4.  Selanjutnya kita buat executable pada installer, dengan memasukan kode berikut :
chmod +x xampp-linux-x64-5.6.3-0-installer.run

5.  Instalasi membutuhkan hak istimewa root, gunakan kode berikut :
sudo -s -H
6.  Kemudian Jalan installernya.
./xampp-linux-x64-5.6.3-0-installer.run
 

7.  Setelah file installer di jalankan, maka xampp versi terbaru menampilkan proses instalasi melalui grafis yang bagus.

8.  Centang semua komponen xampp.

9.  Direktori instalasi /opt/lapp klik next.
10.   Secara default BitNami untuk xampp di pilih. Hapus tanda centang kemudian next.

11.  Xampp telah ready untuk di install. Kemudian klik Next.

12.  Sekarang proses menginstall xampp pada Ubuntu anda.

13.  Klik finish untuk menyelesaikan instalasi. Setelah berhasil menginstallasi, kemudian open xampp

14.  Lakukan perintah berikut pada terminal, jika sudah already running & ok, maka sudah berhasil berjalan.




Referensi : 
Eka Pratama, I Putu Agus. Handbook Jaringan Komputer. Informatika. Bandung. 2014

No comments:

Post a Comment